Ya, pelunasan dini atau pelunasan lebih awal dapat dilakukan oleh penerima pinjaman.
Melalui pelunasan dini, penerima pinjaman dapat melunasi pembiayaan lebih cepat dari masa pinjaman 50 minggu. Cara ini dapat dilakukan penerima pinjaman untuk mendapatkan plafon yang lebih tinggi dalam waktu yang lebih singkat.
Sebagai tambah informasi, Amartha memberikan keringanan kepada penerima pinjaman dengan hanya menagih satu kali bagi hasil ditambah dengan total sisa pendanaan pokok.
Komentar
0 komentar
Artikel ditutup - tidak bisa memberikan komentar.