Pada halaman Profil, Anda dapat mengatur logo, nama tampilan, email kontak, dan nomor handphone perusahaan
A. Cara Mengubah dan Menghapus Logo Perusahaan
- Masuk ke akun Flip for Business melalui dasbor.
- Pilih Pengaturan pada menu di samping kiri layar Anda, lalu pilih Profil & Akun, lalu klik Edit
- Setelah membaca panduan mengunggah logo perusahaan, klik Unggah Logo.
- Pilih file kemudian klik Buka / Open (untuk windows) atau Unggah / Upload (untuk macOS). Logo perusahaan akan diperbarui secara otomatis.
- Klik Simpan
Jika Anda ingin menghapus logo perusahaan, pada halaman Profil di bagian Logo perusahaan klik Hapus lalu klik Simpan
B. Cara Mengatur Nama Tampilan
-
- Di halaman Profil, atur nama tampilan perusahaan di kolom Nama Tampilan, lalu klik Simpan
- Di halaman Profil, atur nama tampilan perusahaan di kolom Nama Tampilan, lalu klik Simpan
Komentar
0 komentar
Artikel ditutup - tidak bisa memberikan komentar.